Profil Singkat Bank Mandiri (BMRI)
Bank Mandiri merupakan salah satu bank terbesar di Indonesia dan merupakan bank milik negara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan kode saham BMRI.
Mandiri sendiri didirikan pada 2 Oktober 1998 melalui program restrukturisasi yang menggabungkan empat bank milik negara:
Sampai saat ini Bank Mandiri mempunyai berbagai produk dan layanan, seperti:
Dengan lebih dari 2.300 cabang di Indonesia dan lebih dari 15.000 ATM, Bank Mandiri telah melayani jutaan nasabah di seluruh dunia.
Perlu Anda ketahui pada tahun 2021, Bank Mandiri mencatatkan keuntungan bersih sebesar Rp 30,5 triliun dengan total pendapatan mencapai Rp 112,6 triliun.
Angka ini tentu saa menunjukkan bahwa Bank Mandiri adalah perusahaan yang sangat stabil secara finansial, yang tentu saja menjadi faktor penting bagi para investor yang tertarik membeli sahamnya.
Sejarah Harga Saham Bank Mandiri
Bagaimana sejarah harga saham bank Mandiri sendiri? Berikut kami rangkumkan dalam bentuk tabel agar mudah dipelajari dengan cepat:
Dari grafik di atas kita bisa melihat harga saham Bank Mandiri dalam 3 tahun terakhir mengalami kenaikan yang stabil.
Tetapi, seperti saham lainnya, harga BMRI juga tidak lepas dari fluktuasi, yang memerlukan perhatian khusus bagi para investor yang ingin membeli atau menjual saham ini.
Kalau Punya 100 Lot Saham Big Bank, Dapat Dividen Berapa?
Secara nominal dividen perbankan besar RI bisa terbilang kecil, tetapi jika kita punya 100 lot saham, akan jadi berapa dividen yang kita terima.
Tanpa melihat di level harga berapa yang investor dapatkan, jika kita punya 100 lot saham BBRI dengan dividen per lembar sebesar Rp235, maka kita akan mendapatkan dividen final sebesar Rp2.350.000.
Sebelumnya pada awal tahun BBRI juga sempat membagikan dividen interim sebesar Rp84 per lembar. Jika ini ditambah, maka investor bisa mendapatkan total dividen dari tahun buku 2023 sebanyak Rp3.190.000.
Untuk saham BMRI jika kita punya 100 lot dengan dividen per lembar sebesar Rp353,95. Kita akan mendapatkan dividen secara tunai sebesar Rp3.539.500. Dengan jumlah lot yang sama, untuk dividen saham BBNI akan mendapatkan Rp2.804.950.
Terakhir, untuk BBCA jika kita investasi 100 lot, kita bisa mendapatkan dividen final sebesar Rp2.275.000. Jika ditambah lagi dengan dividen interim yang dibayar akhir tahun lalu sebesar Rp42,5 per lembar, maka secara total dividen dari laba bersih 2023 akan mendapatkan Rp2.700.000.
Berikut rincian perhitungannya :
Dari data di atas terlihat bahwa BMRI yang membagikan dividen paling besar tahun ini, kemudian disusul BBRI, BBNI, dan BBCA.
CNBC INDONESIA RESEARCH [email protected]
Bagi para investor pemula, memahami harga 1 lot saham Bank Mandiri (BMRI) adalah langkah pertama yang penting dalam memulai investasi saham. Banyak yang bertanya-tanya, berapa harga 1 lot saham Bank Mandiri saat ini? Jawabannya sebenarnya cukup sederhana, yaitu dengan mengalikan harga saham Bank Mandiri dengan jumlah lembar saham dalam 1 lot, yang di Indonesia setara dengan 100 lembar saham. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara rinci bagaimana cara menghitung harga 1 lot saham Bank Mandiri, profil perusahaan, serta tren harga saham BMRI dari waktu ke waktu. Mari kita simak ulasannya lebih lanjut.
Kondisi Ekonomi Makro
Selanjutnya yaitu kondisi ekonomi nasional maupun global juga memengaruhi harga saham. Contohnya, pada saat ada ketidakpastian ekonomi atau resesi, harga saham cenderung menurun. Begitu pula sebaliknya, pada saat kondisi ekonomi stabil atau tumbuh, harga saham cenderung naik.
Apa Saja yang Menyebabkan Harga 1 Lot Saham Mandiri Bisa Berubah?
Ada beberapa faktor yang dapat memengaruhi harga saham Bank Mandiri dan juga saham-saham dari perusahaan lainnya, yaitu sebagai berikut:
Memahami 1 Lot Saham dan Harga 1 Lot Saham Mandiri
Berapa 1 lot saham? Mari kita bahas, istilah “lot” merujuk pada satuan standar untuk membeli saham. Di mana satu lot saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) setara dengan 100 lembar saham.
Sekarang mari kita hitung harga 1 lot saham Bank Mandiri. Untuk menghitungnya pertama Anda harus tahu dulu berapa harga saham bank Mandiri saat ini.
Pada hari ini, yaitu 3 Desember 2024 saat artikel ini ditulis, harga per lembar saham Bank Mandiri dengan kode saham BMRI tercatat sebesar Rp 6.225. Nah, dengan mengetahui harga ini, untuk membeli 1 lot saham Bank Mandiri, investor perlu mengalikan harga per lembar saham dengan jumlah saham dalam 1 lot, yaitu 100 lembar.
Perhitungannya berarti:
Maka, untuk membeli 1 lot saham Bank Mandiri pada harga Rp 6.225 per lembar, investor perlu menyiapkan modal sebesar Rp 622.500.
Faktor Politik dan Regulasi
Faktor lainnya yaitu keputusan pemerintah dan regulasi yang diterapkan di sektor perbankan juga dapat memengaruhi harga saham Bank Mandiri.
Di mana sebagai salah satu bank BUMN, perubahan kebijakan yang berdampak pada sektor perbankan dapat mempengaruhi harga saham perusahaan.
Terakhir yaitu faktor sentimen pasar yang positif atau negatif terhadap saham Bank Mandiri juga berpengaruh besar pada pergerakan harga saham.
Maka kalau banyak investor yang optimis terhadap prospek masa depan Bank Mandiri, harga saham bisa naik. Atau sebaliknya, jika ada sentimen negatif, harga saham bisa turun.
Kinerja Keuangan Perusahaan
Pertama, yaitu kinerja keuangan perusahaan. Kinerja keuangan Bank Mandiri menjadi salah satu faktor penting yang memengaruhi harga sahamnya. Kalau Bank Mandiri mencatatkan profit yang baik, hal ini akan bisa meningkatkan kepercayaan investor, yang pada gilirannya dapat meningkatkan harga saham.
Di Bursa Efek Indonesia, kita mengenal 10 sektor usaha, salah satunya adalah sektor perusahaan perbankan. Di Indonesia, ada beberapa perusahaan perbankan (bank) yang memiliki reputasi sangat bagus dan dikenal oleh masyarakat luas.
Selama ini kita mengenal perusahaan-perusahaan perbankan besar seperti Bank BCA, Bank BRI, Bank Mandiri dan Bank BNI. Perusahaan2 perbankan besar tersebut sangat mudah kita jumpai sehari-hari, dan memiliki nama besar.
Keempat bank ini juga termasuk dalam perusahaan blue chip perbankan di Indonesia. Di pos ini, kita akan membahas saham Bank Mandiri yang merupakan salah satu perbankan yang cukup ternama.
Saham Bank Mandiri termasuk saham yang pergerakannya likuid dan atraktif di pasar saham. Selain itu, Bank Mandiri juga termasuk dalam salah satu market leader di perusahaan perbankan Indonesia.
Buat anda yang masih pemula, anda mungkin bertanya-tanya: Berapa harga 1 lot saham Mandiri? Dimana saya bisa membeli saham Bank Mandiri jka ingin investasi?
Sekarang kita akan membahas berapa 1 lot saham Mandiri di Bursa Efek. Seperti kita ketahui, harga saham selalu berfluktuatif dari waktu ke waktu. Oleh karena itu, harga 1 lot saham Mandiri juga pasti bisa berubah-ubah.
Supaya anda bisa mencari harga saham Mandiri paling update dengan cara mudah, anda bisa mencarinya melalui situs Google.com atau melalui software online trading masing-masing.
1. Cari harga saham melalui Google.com
Untuk mencari harga 1 lot saham Mandiri, anda bisa buka Google, kemudian ketikkan "Saham BMRI". Setelah itu akan muncul tampilan harga saham Bank Mandiri yang paling update seperti berikut:
Perhatikan pada tampilan diatas, tampak bahwa harga 1 lot saham Mandiri adalah Rp6.025. Itulah cara pertama untuk mencari harga saham Bank Mandiri. Cara ini juga sama jika anda ingin mencari harga saham lainnya.
Mengetikkan harga saham melalui Google, adalah cara yang paling simpel, karena anda tidak perlu membuka software online trading terlebih dahulu. Harga saham di Google merupakan harga saham yang sudah update.
Harga Rp6.025 ini tentu bisa berubah-ubah karena harga saham ber-fluktuatif. Jadi anda harus melakukan pengecekan harga saham terbaru jika anda ingin melihat harga saham 1 lot-nya.
2. Cari harga saham melalui software online trading
Selain melalui Google, anda juga bisa melihat harga 1 lot saham Mandiri melalui software online trading. Anda bisa login pada software online trading, kemudian ketikkan kode saham BMRI. Disitu anda bisa melihat harga saham ter-updatenya secara real time.
Atau anda bisa melihat bid offernya untuk mengetahui harga saham 1 lot untuk harga permintaan dan penawaran. Tampilannya seperti berikut:
Perhatikan harga bid dan offer yang paling atas (Tanda persegi biru). Itu adalah harga 1 lot saham Mandiri yang ter-update, di mana harga permintaan beli (Best bid) terbaik adalah Rp5.950 dan harga penawaran jual terbaik (best offer) adalah Rp5.975.
Harga saham di Google mungkin ada sedikit perbedaan dengan harga saham di software saham, karena mungkin ada sedikit perbedaan waktu. Tapi tidak masalah, karena perbedaan harganya biasanya tidak terlalu jauh, hanya sekitar 1-3 fraksi harga saja.
Itulah harga 1 lot saham Mandiri.
HARGA 1 LOT SAHAM MANDIRI, BUTUH MODAL BERAPA?
Tadi harga 1 lot saham Bank Mandiri adalah sekitar Rp6.025 per lembar saham. Jadi, butuh modal berapa supaya anda bisa membeli 1 lot saham Mandiri? Perlu anda ketahui, 1 lot setara dengan 100 lembar saham.
Sebelum anda memutuskan untuk membeli saham Bank Mandiri atau saham apapun itu, ada baiknya anda melakukan analisis. Kalau anda investor lakukan analisis fundamental, kalau anda ingin trading lakukan analisis teknikal alias analisa grafik:
Analisis teknikal berguna agar anda mengetahui dan dapat menganalisa apakah harga saham saat ini sudah bagus untuk dibeli, atau harganya masih ada potensi turun. Semoga pos ini dapat menambah wawasan rekan-rekan pemula mengenai mekanisme perdagangan saham di market.
Bagi kamu yang senang dengan trading, tentu sudah tahu, dong, apa itu lot saham? Namun, bagi kamu yang memang masih baru dalam menggeluti bidang yang satu ini, istilah lot saham tentu akan terasa sedikit membingungkan.
Sebenarnya apa, sih, yang dimaksud dengan lot saham ini? Apakah lot saham sama dengan unit saham? Tidak perlu bingung, simak penjelasan terkait lot saham berikut!
Secara singkat, kita dapat memaknai lot saham sebagai satuan unit untuk menghitung saham. Misalnya saja, untuk menghitung berat kita menggunakan satuan kilogram, sementara untuk menghitung tinggi, satuan yang digunakan adalah centimeter. Untuk saham, satuan yang digunakan adalah lot.
Jadi, ketika kamu ingin membeli atau menjual sebuah saham, kamu tak bisa hanya membeli atau menjual selembar saham saja. Karena unit satuan yang digunakan adalah lot, jual beli saham dilakukan sedikitnya satu lot dalam setiap transaksi.
Nah, sampai di sini mungkin kamu akan sedikit bingung karena biasanya harga saham dihitung per lembar, padahal praktik jual beli saham hanya dapat dilakukan dengan satuan lot, kan? Jadi, penting sekali untuk mengetahui apa itu lot saham supaya kamu dapat memperkirakan berapa banyak dana yang dibutuhkan untuk membeli saham, terlebih jika harga saham yang kamu ketahui hanya harga per lembarnya saja.
Jadi, berapa banyak, sih, lembar saham dalam satu lot? Langsung saja kita bahas, yuk!
Baca juga: Panduan Analisis Teknikal Saham untuk Pemula
Forum Diskusi Saham dari Fima
Dapatkan wawasan investasi saham yang mendalam dan terpercaya di Forum Diskusi Saham dari Fima. Bergabunglah dengan komunitas kami untuk berbagi strategi, analisis pasar, dan tips investasi dari para ahli dan investor berpengalaman. Klik gambar di bawah ini untuk bergabung dengan forumnya.